Setelah melalui proses pendataan yang cukup panjang, akhirnya selesailah kegiatan Verifikasi dan Validasi Basis Data Terpadu Tahun 2019. Dengan dihadiri oleh Ketua BPD, Kepala Desa dan Dinpermades serta Tokoh Masyarakat Proses Penandatanganan berjalan lancar.
keyboard_arrow_right
keyboard_arrow_right
PENANDATANGANAN VERVAL AKHIR PENDATAAN KEMISKINAN BDT TAHUN 2019